Ini 5 Langkah Perawatan DO Meter Hanna Instruments, Lutron, Apera, YSI
Bagi Anda sebagai seorang user DO Meter Horiba atau merek DO meter lainnya, tentu Anda harus mengetahui bagaimana langkah-langkah perawatan DO meter tersebut. Mengapa?Tentunya, Anda ingin memaksimalkan penggunaan DO meter tersebut bukan?
Jika Anda tidak melakukan perawatan atau maintenance, besar kemungkinan DO meter Anda tidak akan bertahan lama dan Anda harus menggantinya.
Bagaimana cara langkah merawat DO Meter |
sumber: Cara Merawat DO MeterSetidaknya ada 5 langkah perawatan DO meter yang Anda harus lakukan. Apa saja 5 langkah tersebut? Yuk simak artikel dari Ady Lab berikut ini!
Langkah 1 Perawatan DO Meter: Senantiasa menyimpan DO Meter dalam case yang tersedia
Jika Anda membeli DO meter, Anda akan mendapatkan case untuk penyimpanan dan transportasi DO meter kemanapun Anda berada.Tentu, sebagai seorang user yang baik, Anda harus senantiasa menyimpan DO Meter di dalam case beserta seluruh perlengkapan yang ada jika DO meter sedang tidak terpakai.
Langkah 2 Perawatan DO Meter: Senantiasa melakukan kalibrasi sebelum pengukuran
Sebelum pengukuran, bagian dari perawatan DO meter adalah melakukan kalibrasi sehingga hasil pengukurannya tepat.Jika Anda tidak pernah melakukan kalibrasi DO Meter, besar kemungkinan lama kelamaan hasil pengukuran akan semakin menyimpang dari kondisi yang sesungguhnya.
Langkah 3 Perawatan DO Meter: Senantiasa membaca manual penggunaan DO Meter
Sebagai user, Anda harus memahami dengan betul bagaimana DO meter bekerja dengan cara membaca manual penggunaan DO Meter yang disediakan oleh manufaktur.Langkah 4 Perawatan DO Meter: Tidak menumpuk case DO meter
DO Meter adalah barang elektronik yang sensitif, yang bisa jadi rusak apabila ditumpuk oleh benda yang berat.Oleh karena itu, di laboratorium Anda, sediakan tempat khusus untuk menyimpan case DO Meter ini.
Langkah 5 Perawatan DO Meter: Tidak mendekatkan DO meter dengan sumber magnet
Karena DO meter adalah barang elektronik, sumber magnet yang besar dapat merusak DO meter.Oleh karena itu jauhi DO meter dari sumber magnet supaya DO meter dapat bertahan lama.
Ady Water jual DO Meter murah dengan merek:
1. Luton
2. Hanna Instruments
3. YSI
4. Apera
Berapa harga DO Meter Apera DO 850 ini? Tanyakan kepada Ady Water |
No comments:
Post a Comment